( OPEN ONLY AWAL SEPTEMBER-AWAL JUNI )
BIAYA RP. 1.500.000,-/ hari /orang, Lihat Foto Kapalnya
Biaya termasuk :
– Liveaboard sesuai trip
– Makan selama liveaboard
– Snack & soft drink selama liveaboard
– 3 kali dives/day
– Sewa Alat diving lengkap + Dive Guide + Dive Master (Sertifikat PADI)
– Izin menyelam di TN. Wakatobi
Biaya tidak termasuk :
– Transport ke/dari meeting point di Pelabuhan Muruhum Bau Bau
Fasilitas kapal :
– 2 kamar mandi air tawar dengan toilet duduk
– 14 kabin
– Listrik
– Tempat bersantai
– 1 kapal kecil untuk dive
– Dapur
HARI 01 : AIRPORT – Pelabuhan Murhum Bau Bau-Wangi Wangi Island (D)
Setelah peserta tiba di Bandara Bau Bau, kemudian peserta berkumpul di meeting point yakni di Pelabuhan Murhum/bandara Matahora Wangi Wangi. Dan rombongan akan melanjutkan perjalanan ke Wakatobi Island menggunakan kapal cepat dengan jarak tempuh 4 jam. Tiba di Wangi Wangi , Check in boat dan makan malam.
HARI 02 : Start LIVEABOARD di Pulau Wangi Wangi (B,L,D)
Diving 3 kali dives/snorkeling sepuasnya
HARI 03 : Start LIVEABOARD ke Pulau Kaledupa selama 2 hari (B,L,D)
Diving 6 kali dives/snorkeling sepuasnya
HARI 04 : Start LIVEABOARD ke Pulau Tomia selama 1 hari (B,L,D)
Diving 3 kali dives/snorkeling sepuasnya
Hari 06 : Balik Ke Wangi Wangi dan Tour end (B)
Rombongan siap siap ke bandara Matahora Wangi Wangi menuju kota masing-masing.
Meeting Point : Bandara Matahora, Wangi Wangi
Notes:
– Harga tiket pesawat untuk tgl yang ditentukan, akan menjadi beban peserta.
– Harga Paket di atas merupakan harga untuk dewasa ( adult )
– Harga tour anak – anak adalah untuk anak yang berusia genap 2 tahun sampai 10 tahun pada waktu tanggal keberangkatan dan sampai dengan kepulangan.
-
- 0 – 24 bulan = Infant ( free package )
- 24 bulan – 10 tahun = Child ( 50% dari harga dewasa )
- 10 tahun keatas = Adult
– Peserta tour telah memahami dan tidak akan menuntut pihak Hogaristatour bilamana terjadi perubahan schedule / Pembatalan dari pihak maskapai penerbangan secara tiba-tiba, yang mengakibatkan tidak terpakainya sebahagian / seluruh fasilitas tour (force Majeure). Namun akan membantu penyelesaian permasalahan dengan pihak Terkait.
– Berangkat Min 2 orang
– Biaya yang timbul akibat upgrade hotel, resto dll akan menjadi beban peserta.
– Hogarista Tour tidak bertanggung jawab dan tidak bisa dituntut atas :
- Hilangnya barang-barang pribadi milik peserta tour termasuk namun tidak terbatas pada paspor, uang, perhiasan, dan lain-lain, dengan alasan dan / atau sebab apapun.
- Kerusakan, kehilangan dan keterlambatan bagasi oleh maskapai penerbangan, hotel dan alat angkutan lainnya.
- Meninggalnya seorang peserta akibat sakit yang diderita, kecelakaan, dll
– Untuk Diver yang belum berlisensi upgrade 200.000
– Tidak ada pengembalian biaya untuk layanan yang tidak terpakai.